Lomba Merpati Freeflight Homing.

Gambar. Lomba Merpati Freeflight

Terbang tinggi bersama dan pulang kekandang adalah Merpati Freeflight dengan jarak tempuh 161 km. Lomba tersebut kategori RAA juara negara. 

Beragam merpati tinggian freefligh dari negara kesemakmuran ASEAN yang memiliki ring bersertifikat untuk dijadikan indukan sesuai dengan aturan lomba dengan terjalinnya kerjasama yang baik antar club Merpati Freeflight sepenjuru dunia dengan sportifitas tinggi dalam lomba semoga bisa terlaksana agenda tahunan sedunia. 

Tidak hanya di ASEAN di Benua Eropa juga memiliki ring dikenal dengan nama GIER PIGEON merpati lokal dan juga tangkaran tersebut bisa dipertanggung jawabkan sesuai dengan aturan pemijahan yang suda ada.

Di Timur Tengah juga memeiliki Merpati Putih Lokal yang bersertifikat.

Semoga dengan adanya lomba diberbagai negara bisa memberikan pemasukan dan juga kerjasama saling menguntungkan. 

Perkembangan industri  berpengaruh terhadap perekonomian serta menguranggi tingkat pengganguran dalan sosial mmasyarakat untuk peningkatan perekonomian. 

Tumbuhnya industri dibidang pakan ternak dan obat merpati pada umumnya dengan batas pembangunan dan juga pembangunan berjangka yang sudah ditentukan oleh suatu negara tentang tatanan dan aturan hukum industri nantinya. 

Pemasukan negara yang berkenaan dengan adanya sertifikat kepemilikan dan dikenakan pajak untuk merpati yang memiliki gread sesuai dengan kajian aturan yang sudah ditetapkan. 

Menjadi warga negara yang baik merupakan salah satu perkembangan suatu negara bersosial dan juga mentaati aturan hukum negara merupakan cermin budaya Bangsa Indonesia.

Lomba Merpati Balap.

Lomba merpati balap yang diadakan di Indonesia belum bisa masuk kategori lomba RAA dikarenakan adanya pandangan yang lain dari kajian suatu aturan tentang jarak tempuh merpati terbang datar diudara. Aturan yang ada jarak tempuh merpati terbang diukur dengan kerapatan cahaya. 

Dengan kata lain belum bisanya diterima di suatu kajian lomba RAA generasi muda ikut serta merta dalam pembenaan untuk ditingkatan lomba dan membuat lomba yang sesuai dengan aturan yang ada.

Beberapa kendala yang ada perihal tentang bahan baku penyedian lomba termasuk bagian dari terlaksananya lomba.

Peretasan Waktu.

Dengan pembiayaan tentang perangkat keras dan juga sarana paket data dan juga kurangnya tanggung jawab dan kesadatan diri secara pribadai dan juga kelompok pengunaan atau pemakaian di dunia internet tidak digunakan mentaati aturan hukum teknogi informasi yang terbilang baru. 

Pengadaan tentang pakan dan obat merpati masih terbilang mahal dan juga sarana transportasi latihan merpati.

Penempatan Kandang Merpati.

Kandang sangat berpengaruh terhadap insting merpati pulang kandang bersama. Usahakan penempatan kandang merpati ditempat cukup sinar matahari juga terlihat oleh merpati dengan jarak pandang secukupnya dan juga lapang. 

Sebaiknya merpati untuk pemberian makanan dan minuman ditempat wadah didalam kandang semi umbaran bertujuan untuk membiasakan diri masuk kandang. 

Mandikan merpati esok hari dengan cara spray lembut jangan sampai basah dan jemur merpati di dalam kandang atau dianginkan dan di terbangkan dilingkungan kandang agar merpati tidak kegemukan atau bantat.

Sebelum mengadakan lomba untuk Tim Kandang sebaiknya ke Club dan juga ke POMSI untuk perizinan.

Mohon untuk membayar pajak Sertifikat Merpati sesuai jatuh tempo yang ditentukan. Sekian trima kasih.

Post a Comment

Privacy Policy: https://www.termsfeed.com/live/8d7029c0-7a2a-4f5e-9808-c0922c6f8237

Previous Post Next Post